IMG-LOGO
Website

Pelatihan Web Dasar dan Info Grafis

Create By Redaksi 09 December 2023 138 Views
IMG

Kegiatan pelatihan web dasar dan info grafis merupakan kegiatan yang diselenggarakan oleh Ruang Komunitas Digital Desa (RKDD) Desa Gondosuli yang dilaksanakan pada hari Sabtu, 8 Desember 2021 bertempat di GOR Desa Gondosuli. Kegiatan ini melibatkan pemuda dan pemudi yang berasal dari seluruh dusun yang ada di Desa Gondosuli. 

96,8 FM Radio Gemilang